Rayakan Hari Kemerdekaan Fakultas Biologi Universitas Nasional Gelar Simposium Konservasi Mamalia Besar
Simposium ini bertujuan bertujuan untuk menggelorakan semangat perjuangan masyarakat dalam menyelamatkan, menjaga dan melestarikan populasi kuartet mamalia besar Indonesia