Himajem Mengajar (HIMAJAR) 2023

📍[Himpunan Mahasiswa Manajemen Universitas Nasional Proudly Present]📍

 

✨Himajem Mengajar (HIMAJAR) 2023✨

 

Sebagai bentuk perwujudan Tri Dharma Perguruan Tinggi yakni pendidikan dan pengajaran pada masyarakat, Himpunan Mahasiswa Manajemen Universitas Nasional melakukan program pengajaran dengan sasaran  siswa-siswi Sekolah Dasar (SD), yang bertemakan:

 

“Membangun Generasi Muda yang CERIA (Cerdas, Edukatif, Riang, Inovatif, Aktif)”💫

 

Yang akan dilaksanakan pada:

🗓  Hari : Rabu & Kamis

📆 Tanggal : 10 & 11 Mei 2023.

📍Tempat : Sekolah Bersama (Yayasan Indonesia Hijau), Jati Padang, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

 

“Pendidikan bukan cuma pergi ke sekolah dan mendapatkan gelar. Tapi, juga soal memperluas pengetahuan dan menyerap ilmu kehidupan” (Shakuntala Devi)

 

Semoga dengan terlaksananya program mengajar ini, dapat memberikan ilmu yang bermanfaat untuk adik-adik di Sekolah Bersama Yayasan Indonesia Hijau ✨

 

 

📲 Follow us on our social media for the newest information :

🔸Instagram : @himajem_unas

🔸Tiktok : @himajem_unas

🔸Youtube : HIMAJEM Universitas Nasional

🔸Line : @919zlgxx

🔸Email : himajemunas@gmail.com

 

#HIMAJAR2023

#HimajemSukses

#HimajemMengajar2023

Bagikan :
Baca Juga :   Implementasi Kerja Sama, Fikes Unas - Tribhuvan University Gelar Webinar Internasional

Info Mahasiswa

Related Post

International Seminar by HISKI Commissariat Universitas Nasional
Dosen HI UNAS: Penting Bagi KTT G20 Bali untuk Melahirkan Komitmen Stabilitas Global
Pengumuman Ujian Tengah Semester (UTS) 2017
Pakar Menilai Pendekatan Keagamaan Ampuh dalam Mengatasi Kebakaran Hutan dan Lahan Gambut
Prestasi Center for Islamic Studies (PPI-UNAS)
Ibadah & Perayaan Natal Civitas Akademika UNAS 2018

Kategori Artikel

Berita Terbaru
Chat with Us!