Informasi Pengambilan KTM

 

PENGUMUMAN

Disampaikan Kepada Mahasiswa Angkatan 2022 Yang Masuk Pada Semester Ganjil Maupun Genap Dan Mahasiswa Angkatan 2023 Semester Ganjil. Bahwa KTM Sudah Bisa Di Ambil Sesuai Tempat Dan Jadwal Pada Tabel Dengan Membawa:
1. Fotokopi KTP 1 Lembar
2. Alat Tulis Pulpen Untuk Mengisi Formulir KTM

Waktu Pengambilan:
1. Untuk Angkatan 2022/2023 Di Biro Administrasi Akademik (BAA) Gedung Unas Pejaten Selasar Lt. Pada Hari Senin S/D Jumat Pukul 09.00 – 16.00 WIB Dan Sabtu Pukul 09.00 S/D 12.00 WIB
2. Untuk Angkatan 2023/2024 Di MKK (Mobil Kas Keliling BTN) Pada Tanggal 11-19 Juli 2024 Pukul 09.30-14.00 WIB

Apabila KTM Atas Nama Mahasiswa Yang Bersangkutan Sudah Tersedia, Maka Ktm Wajib Diambil Dan Selalu Dibawa Identitas Mahasiswa Universitas Nasional

Bagikan :
Baca Juga :   happy new year 2017
Berita Terbaru

Jadwal pelaksanaan PLBA T.A 2024/2025

Hari : Kamis 

Tanggal : 19 September 2024

Pukul : 07.00 – 17.00 WIB

Auditorium Universitas Nasional

FAKULTAS

  1. FISIP
  2. FAKULTAS BAHASA DAN SASTRA
  3. FAKULTAS TEKNIK DAN SAINS
  4. FAKULTAS TEKNOLOGI  KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

Hari : Jum’at

Tanggal : 20  September 2024

Pukul : 07.00 – 16.00 WIB

Tempat : Auditorium Universitas Nasional

FAKULTAS

  1. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
  2. FAKULTAS HUKUM
  3. FAKULTAS ILMU KESEHATAN
  4. FAKULTAS BIOLOGI DAN PERTANIAN

Tempat : Auditorium Universitas Nasional

Chat with Us!