Pelaksanaan ASEAN-Maybank Scholarship dan Doctoral Fellowship in India for ASEAN 2022

ASEAN-Maybank-Scholarship-And-Doctoral-Fellowship-in-India

Pelaksanaan ASEAN-Maybank Scholarship dan Doctoral Fellowship in India for ASEAN 2022

ASEAN-Maybank Scholarship adalah program beasiswa yang diinisiasi oleh Maybank Foundation sebagai bentuk Corporate Social Responsibility (CSR) yang ditujukan bagi pelajar dari negara anggota ASEAN serta melibatkan badan sektoral yaitu ASEAN Foundation dan ASEAN University Network bertujuan untuk memberikan tiga penerima beasiswa selama satu tahun kepada pelajar dari ASEAN untuk melanjutkan pendidikan sarjana mereka di universitas terbaik di luar negara mereka sendiri tetapi di dalam kawasan ASEAN.

Program Doctoral Fellowship in India adalah program pemberian beasiswa bagi pelajar dari negara anggota ASEAN yang diinisiasi oleh Pemerintah India sejak 2018 pada pertemuan the 25th Anniversary of the ASEAN-India Commemorative Summit di New Delhi bertujuan untuk memberi kesempatan bagi pelajar dari negara anggota ASEAN untuk mendapatkan beasiswa pendidikan jenjang doktoral bidang sains dan teknologi di The Indian Institutes of Technology.

Perlu diperhatikan bawah batas akhir pendaftaran :

  1. ASEAN-Maybank Scholarship adalah tanggal 16 April 2022;
  2. Doctoral Fellowship in India for ASEAN 2022 adalah tanggal 15 April 2022.

 

Selengkapnya dapat mengunduh dokumen dibawah ini: 

ASEAN-Maybank Scholarship dan Doctoral Fellowship in India for ASEAN 2022

Baca Juga :   Pendaftaran Mahasiswa Baru Semester Genap T.A. 2023/2024 Gelombang 5 & 6
Berita Terbaru

Jadwal pelaksanaan PLBA T.A 2023/2024

Hari : Kamis 

Tanggal : 21  September 2023

Pukul : 07.00 – 16.05 WIB

Auditorium Universitas Nasional

FAKULTAS

  1. FISIP
  2. FAKULTAS BAHASA DAN SASTRA
  3. HUKUM
  4. FAKULTAS BIOLOGI DAN PERTANIAN
  5. FAKULTAS TEKNIK DAN SAINS

Hari : Jum’at

Tanggal : 22  September 2023

Pukul : 07.00 – 14.30 WIB

Tempat : Auditorium Universitas Nasional

FAKULTAS

  1. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
  2. FAKULTAS TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
  3. FAKULTAS ILMU KESEHATAN

Tempat : Auditorium Universitas Nasional

Chat with Us!