Pengumuman E-KTM Universitas Nasional 2016

Disampaikan Kepada Seluruh Mahasiswa Universitas Nasional dan Akademi-Akademi Nasional
Angkatan 2016-2017 Program DIII, DIV, S1, S2, dan S3

DIWAJIBKAN UNTUK MENYERAHKAN:

1. Fotocopy KTP (1 lembar)
2. Fotocopy NPWP Pribadi atau orang tua (1 lembar)
3. Foto terbaru berkemeja rapih dalam bentuk softcopy

atau mengirimkan via email pr@civitas.unas.ac.id dengan mencantumkan:
Nama Lengkap_Program Studi_NPM_No.Kontak/HP

Berkas tersebut diatas disampaikan ke Biro Administrasi Akademik paling lambat tanggal 26 Oktober 2016
Untuk Keperluan Pembuatan KTM-Elektronik

Bagikan :
Baca Juga :   Live Streaming PLBA Semester Ganjil Tahun Akademik 2023/2024

Info Mahasiswa

Related Post

Seminar Nasional Episode ke 138 diselenggarakan oleh Ditjen Tanaman Pangan, Fakultas Pertanian UNAS dan Propaktani
UNAS Work From Home (Bekerja dari Rumah) Diperpanjang
Jadwal Tes Masuk Universitas Nasional 2016
Rapimda 1 FSLDK JADEBEK 2022 yang bertema "Generasi Islam Penggerak Peradaban Bangsa"
Selamat Hari Natal 2020
Selamat Hari Natal dan Tahun Baru 2020

Kategori Artikel

Berita Terbaru
Agenda

OPEN RECRUITMENT PKM 2025

✨ OPEN RECRUITMENT PKM 2025 ✨ Hai, Mahasiswa UNAS! 🎓Punya ide kreatif? Yuk wujudkan idemu melalui Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)

Read More »
Chat with Us!